Assalamu'alaikum Wr.Wb.
Salam Pendidik Indonesia
Salam Pendidik Indonesia
Selamat siang bapak/ibu guru di seluruh Indonesia.Semoga pada hari ini masih diberikan nikmat sehat serta waktu luang untuk bisa beraktivitas positif.Selamat datang kembali di blog wawasanpendidikandasar.blogspot.co.id.Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi pengetahuan kepada bapak/ibu guru Tentang Panduan Penetapan KKM Sekolah.
Slah satu prinsip peniaian pada kurikulum berbasis kompetensi adalah menggunakan acuan kreteria,yakni menggunakan kreteria tertentu dalam menetukan kelulusan peserta didik.Kreteria paling rendah untuk menyatakan peserta didik mencapai ketuntasan dinamankan Kreteria Ketuntasan Minimal (KKM).
Kreteria ketuntasan minimal ditetapkan oleh satuan pendidikan berdasarkan hasil musyawarah guru mata pelajaran atau guru kelas di satuan pendidikan yang memiliki karakteristik yang hampir sama.Pertimbangan pendidik atau GMP secara akademis menjadi pertimbangan utama dalam penetpan KMM.
Link Download :
Demikian yang dapat saya bagikan kepada para pengunjung semuanya.Semoga bermanfaat bagi diri pribadi dan sekolah.Silahkan tinggalkan saran dan komentar yang membangun agar blog ini semakin maju dan berkembang lagi.
Wassalamu'alaikum Wr.Wb.
0 comments:
Post a Comment